Pengelolaan Surat Keluar
Last updated
Last updated
Pengelolaan surat keluar dipergunakan untuk membuat surat yang akan dikirim baik dengan tujuan internal (unit kerja) maupun untuk tujuan eksternal/mitra. Pengelolaan surat keluar ini dapat diakses oleh bagian persuratan atau bagian tata usaha.
Operator dapat mengakses fasilitas ini melalui menu Surat Keluar pada grup menu Manajemen Surat sehingga akan muncul halaman pengelolaan surat keluar sebagai berikut:
Labels digunakan untuk memfilter surat berdasarkan pada derajat surat (sangat segera, segera dan biasa) dan sifat surat (sangat rahasia, rahasia, terbatas dan biasa/terbuka). Secara umum alur pada surat keluar adalah sebagai berikut:
Pengguna masih bisa merevisi data pada surat yang berstatus draft, paraf, penandatangan dan siap kirim. Setelah pengguna mengklik kirim dan surat berstatus terkirim maka surat sudah terkunci dan tidak dapat direvisi kembali.